Fri, Jun 14
|Zoom Webinar
Kupas Tuntas Pemutusan Hubungan Kerja (PHK)
Proses Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) ternyata tidak bisa dilakukan sembarangan, lho! Yuk, pahami bersama langkah-langkah yang tepat dalam menangani PHK secara profesional di webinar Gadjian Academy. Daftar sekarang, kuota terbatas ya! ✨
Time & Location
Jun 14, 2024, 7:00 PM – 9:00 PM GMT+7
Zoom Webinar
About the event
Deskripsi
Seiring dengan meningkatnya kompleksitas hubungan kerja dalam berbagai sektor industri, penting bagi perusahaan dan karyawan untuk memahami secara mendalam aspek-aspek hukum, hak, dan kewajiban yang terkait dengan Pemutusan Hubungan Kerja (PHK). Dalam konteks hukum ketenagakerjaan, PHK memiliki implikasi dan persyaratan yang berbeda dari pengakhiran kerja biasa. Pemahaman yang mendalam mengenai PHK sangat diperlukan untuk mencegah potensi konflik dan memastikan perlindungan yang tepat bagi kedua belah pihak.
Webinar Gadjian Academy kali ini bertujuan untuk memberikan pemahaman secara rinci mengenai berbagai ketentuan dalam Pemutusan Hubungan Kerja (PHK), termasuk hak-hak dan kewajiban yang terkait. Melalui webinar ini, peserta diharapkan dapat menentukan strategi yang efektif dalam menghadapi dan mengelola proses PHK dengan tujuan menciptakan hubungan kerja yang adil dan saling menguntungkan antara perusahaan dan karyawan.
Tema Acara
Kupas Tuntas Pemutusan Hubungan Kerja (PHK)
Narasumber
Zefanya Widyasmoro (HR Consultant at Pungki Purnadi Associates)
Tanggal : Jum'at, 14 Juni 2024
Waktu : 19:00 - 21:00 WIB
Media : Zoom
Investasi :
- Early Bird: Rp. 100.000 (s/d 11 Juni 2024)
- Reguler: Rp. 250.000
- Student/Pelanggan Gadjian & Hadirr: Rp. 50.000
Tickets
Reguler
Hai! Teknis pembayaran biaya pendaftaran dapat Anda lihat saat proses registrasi dan juga akan dikirimkan melalui email yang Anda masukkan setelah berhasil mendaftarkan diri. Sampai jumpa!
IDR 250,000.00Sale ended
Total
IDR 0.00