Tunjangan & Benefit Masa Endemi: Siap-siap Hidup, Bekerja & Berkawan dengan COVID-19
Thu, Oct 07
|Zoom Webinar
Hidup berdamai dengan COVID-19 tapi sambil tetap menggulirkan roda perusahaan dan ekonomi? Nah untuk itu apa saja yang bisa dipersiapkan oleh perusahaan bagi tim dan karyawan? Simak Gadjian Academy kali ini. Daftar sekarang!


Time & Location
Oct 07, 2021, 2:00 PM – 4:00 PM GMT+7
Zoom Webinar
About the event
Deskripsi
Kita ketahui seiring dengan tingkat vaksinasi COVID-19 masyarakat Indonesia yang makin meningkat (30% telah tervaksinasi (minimal dosis 1) per bulan September 2021), ekonomi Indonesia pun makin berangsur normal. Namun, mengingat bahaya COVID-19 terus akan mengintai, kita harus terus waspada dan menjaga protokol kesehatan bersama-sama.
Dalam webinar Gadjian Academy kali ini Anda akan diberikan tips apa saja yang perlu dipersiapkan oleh perusahaan bagi tim dan karyawan untuk menyambut masa “berdamai” dengan COVID-19 sambil tetap menggulirkan roda perusahaan dan ekonomi.
Tema Acara
Tunjangan & Benefit Masa Endemi: Siap-siap Hidup, Bekerja & Berkawan dengan COVID-19
Narasumber & Fasilitator
- Narasumber : Eduard Soplanit (Sr. Manager PT Marsh Indonesia)
- Fasilitator : Afia Fitriati (CEO & Co-Founder Gadjian, Hadirr & Payuung)
Detail
Tanggal : Kamis, 7 Oktober 2021
Waktu : 14:00 - 16:00 WIB
Media : Zoom
Investasi : GRATIS
Tickets
Online Gadjian Academy Ticket
The maximum purchase is 2 tickets per company. If more then 2tickets, your registration will be deleted manually.
IDR 0.00Sale ended
Total
IDR 0.00